
mulai hari selasa, 30 maret 2010, dan direncanakan usai tgl 4 April, sejumlah 218 mahasiswa Unnes bergelut dengan seragam pramuka, berbagai kegiatan yang terangkum dalam Kursus pembina Mahir tingkat dasar.
Kakak-kakak peserta dengan begitu antusiasnya berusaha mengikuti kegiatan ini. ada rasa bosan, senang, dan juga mengalami kejenuhan, itu hal wajar. setiap pelatih berusaha semaksimal mungkin menjadi fasilitator kegiatan.
ada beberapa tujuan ketika seseorang berpartisipasi dalam Pendidikan dan atau pelatihan, diantaranya:
1. mendapatkan sertifikat
2. mendapatkan pengetahuan
3. mendapatkan pengalaman
4. mendapatkan teman dan mitra tugas
5. ibadah
6. dsb.
lazimnya, kegiatan diharapkan berhasil. namun, ada saja halangan, tantangan, dan gangguan. termasuk, hujan yang begitu tercurah selama beberapa hari ini. kita tetap bersemangat, menyerah jika benar tak mampu.
semoga Alloh meridhoi.
semoga Alloh meridhoi.
